Profil
Masyarakat Numismatik Indonesia (MNI) didirikan dengan tujuan untuk menjadi wadah partisipasi para numismatis untuk mengembangkan hobi dan minat koleksi uang kertas, koin, token, medali dan benda-benda sejenis peninggalan sejarah bangsa dan dunia.
Dalam mencapai tujuan tersebut, MNI menyelenggarakan kegiatan-kegiatan untuk mempelajari, meneliti, melestarikan sejarah budaya bangsa berupa uang kertas, koin, token, medali dan barang-barang sejenis yang merupakan peninggalan sejarah…..
Mengenal Numismatik
APA DEFINISI
Numismatik?
Suatu kegiatan mengumpulkan benda-benda terkait uang, seperti uang kertas, uang koin, token, dan benda-benda terkait lainnya yang pernah beredar dan digunakan oleh masyarakat.
YANG DAPAT DIPELAJARI MENJADI
Kolektor Numismatik?
APAKAH KOLEKSINYA
Harus Uang Kuno?
BERASAL DARI MANA SAJA
Koleksi Numismatik?
Koleksi numismatik bisa berasal dari berbagai negara dan masa beredar. Seperti di Indonesia, koleksi uang kita mulai dari zaman kerajaan, kolonial, kemerdekaan hingga saat ini.
Event MNI
Beragam Event MNI hadir untuk meningkatkan kesejahteraan anggota dan menggairahkan pasar lokal serta ekonomi kreatif Indonesia.
Indonesia Numismatic Show
Indonesia Numismatic Show adalah acara eksklusif kolektor numismatik yang berlangsung selama 4 hari mulai dari tanggal 23-26 Mei 2024, berlokasi di Mall Ciputra – Jakarta Barat.
Kegiatan MNI
Galeri
Press Release
Pertama Di Indonesia, MNI Menyelenggarakan Kegiatan Numismatik Internasional Di Mal Ciputra Jakarta
Masyarakat Numismatik Indonesia (MNI) menyelenggarakan Indonesia Numismatic Show (INS) di Mal Ciputra Jakarta. INS 2023 dimulai pada tanggal 02 Maret 2023, yang bertepatan dengan hari jadi MNI yang ke-5 dan akan berakhir pada Hari Minggu (05/03). INS 2023 diikuti oleh lebih dari 50 pihak penggiat Bidang Numismatika dan rencananya berhasil menghadirkan pengunjung lebih dari 1000 orang selama 4 hari pelaksanaan.